PENGERTIAN
adalah distribusi SO linux dari debian yg memfokuskan penggunaannya sebagai server platform virtualisasi dg antarmuka manajemen melalui web.
KELEBIHAN
1. open source
2. menggunakan virtualisasi server bare-metal OS
3.mudah diinstall dan dikonfigurasi
4. hanya butuh sedikit memori utk menjalankan host server
5. mendukung teknologi virtualisasi server berbasis KVM & OpenVM
6. Bisa jadi kluster dengan manajemen terpusat.
7. Mendukung Live Migration.
KEKURANGAN
1.Manajemen jaringan host virtual machine yang kurang dinamis untuk operasi on the fly.
LANGKAH INSTALL PROXMOX
- download dulu proxmox'nya
- letakan ke flaskdisk
- boot komputer menggunakan flaskdisk -> tekan enter
- selanjutnya pilih 'i agree' pada kotak dialog proxmox lacense agreement.
- tentukan harddisk untuk virtual. klik next
- kemudian pilih regional option & setting password root.
- muncul kotak dialog Location dan Time Zone, pilih Indonesia dan zona waktu yg sesuai. klik next
- tentukan password dan e-mail untuk pengguna root yg nanti akan digunakan untuk mengatur server virtualisasi Proxmox VE ini.
- tunggu saja krn installasi proxmox membutuhkan waktu lama...hehe
- di akhir selesai installasi klik reboot untuk masuk ke sistem proxmox VE yang baru saja diinstall
- setelah selesai lakukan restart
- selanjutnya anda bisa melakukan pemanggilan melalui browser ketikan https://ip addres:8006
- bila muncul This Connection is Untrusted klik I understand the Risks
- masukan username dan password anda
NB : perbedaan saat proses installasi bukan tanggung jawab yg nulis di blog ini....hehehe :)
0 komentar:
Posting Komentar